Posted by : Sanguine bercerita tentang hidup Senin, 29 Oktober 2012


Semoga sedikit ringkasan ini bisa bermanfaat baik untuk kita maupun masyarakat luas yang membutuhkan
KUDA
Kuda = Uma = horse = turangga
Penggunaan kuda
1.      Balap
2.      Makanan
3.      Kerja
4.      Tunggangan

Tingkah laku dan karakteristik Kuda
1.      Grassing                      : Cara makan dengan memotong rumput
2.      Run                             : Suka belari, perlu banyak latihan berlari
3.      Playing                        : suka bermain, melompat
4.      Bit                               : Suka menggigit
5.      Kick                            : suka menendan kebelakan
6.      Group                          : suka berkelompok, > 3 hingga ratusan dalam 1 kelompok
7.      Mutual grooming        : Suka menjilati badan kuda lainya    
Ketidaknormalan tingkah laku kuda
1.      Cribbimg & Weaving  : menggigit – gigit karena gelisah
2.      Aerophagia                  : menelan udara terlalu yang dapat menimbulkan perut kembung
3.      Polydipsia & polyuria : kuda terlalu banyak minum yang mengakibatkan kuda banyak kencing ( banyak minum = 115 liter -----------normalnya 40 liter
Kawin & kopulasi
-          Usia pubertas  : 18 – 24 bulan
-          Siklus pubertas            : maret – april
-          Lama siklus                 : 19 – 26 hari, rata rata 21 hari
-          Lama estrus                 : 2 – 10 hari, rata rata pada hari ke 6
-          Estrus postpartum       : 4 – 14 hari, rata rata pada hari ke 9
-          Ovulasi terjadi pada 1 – 2 hari sesudah birahi
-          Kuda tidak pernah beranak kembar

ANJING
Dog’s Behaviour
-          Ceria
-          Manja
-          Rsponsive / ateraktive
-          Rasa ingin tahu tinggi
-          Penguasaan wilayah
-          Senang bermain
-          Bisa akrab dengan hewan lain jika dibiasakan sejak kecil
Makan
-          Makan lahap dan tergesa gesa, minum dengan menjulurkan lidahnya
-          Anjing selalu meninggalkan sisa makanan di sekeliling tempat makananya
-          Setiap anjing harus memiliki satu tempat makan dan minum
-          Membeli makanan dengan size kecil, agar makanan tidak cepat basi ( disimpan pada suhu <32, > 10 )
-          Warna makanan dan minuman tidak mempengaruhi selera makan anjing, karena anjing adalah hewan buta warna

EXERCISE
-          Diajak jalan ( posisi dikiri )
-          Sebenarnya posisi anjing tidak begitu mempengaruhi pola hidupnya, tergantung pemilik anjing itu sendiri
-          Dilatih sejak kecil
-          Bisa juga digunakan talli untuk mengikat anjing ketika jalan – jalan, namun ikatan tidak boleh terlalu kencang
Karakteristik
1.      Buta warna
2.      Melolong
3.      Menggonggong
4.      Marah jika merasa terganggu
5.      Mengibaskan ekor tanda senang
6.      Senang dibelai
7.      Taat dengan perintah, bila dilatih dengan baik

Reproduksi
-          Pubertas          : 12 – 24 bulan
-          Macam estrus  : 2 kali dalam 1 tahun
-          Siklus estrus    : 18 – 19 hari
-          Best breeding  : 11 – 13 hari
-          Masa bunting  : 58 – 64 hari
-          Betina dibawa kepejantan

KUCING

Cat’s Behaviour
-          Ingin tahu, suka menempel pada kita-----------------pheromon
-          Main
-          Suka sembunyi dan menjelajah
-          Tempramen, bisa menghasilkan 100 macam suara
-          Memiliki tempat tinggal favorit, menandai wilayah dengan mengencingi


Perawatan
-          Asah kuku / sharpening
Sediakan tempat untuk mencakar, fungsi kucing mencakar adalah untuk menanggalkan lapisan lama pada kukunya agar kukunya dapat tetap tajam dan terjaga kesehatanya
-          Grooming
Kucing senang menggrooming badanya untuk membersihkan dari kotoran. Bagi kucing Persia ini sangat berbahaya karena rambutnya yang panjang bisa tertelan dan menyebabkan hairball. Grooming bisa dilakukan di petshop ataupun di grooming sendiri dirumah.
-          Grass_emetic
1.      Sediakan rumput karena secara alami kucing Persia akan memakanya untuk memutahkan hairball
2.      Jika masih tidak bisa ( hairball sudah sangat besar ) kucing harus dibawa ke dokter hewan

REPRODUKSI
-          Masa kawin     : 2 – 3 kali dalam 1 tahun
-          Mas estrus       : 21 hari
-          Induksi oelh jantan     : 1 betina, banyak jantan
-          Masa bunting              : 58 – 63 hari
-          Menyusui                    : 3 bulan

MAKAN
Makanan kucing setidaknya mengandung :
Protein             : 28 %
Lemak             : 9 %
Kalsium           : 1 %
Vitamin A,D,E
-          Estimasi pemberian pakan Kucing
1.      Anakan
-          10 hari = 0,4 – 0,1 kg berat/hari
-          20 hari = 1,2 – 2,0 kg berat/hari
-          30 hari = 1,5 – 2,7 kg berat/hari
-          40 hari = 2,2 – 3,8 kg berat/hari
2.      Adult
Active = 2,2 – 4,5 kg berat / hari
Hamil = 2,5 – 4,0 kg berat / hari
Laktasi = 2,2 – 4,0 kg berat/hari

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Powered By Blogger

Pengikut

My Home

Jln. Bengawan Solo no.93 RT.02 RW.01 Kanor Bojonegoro

About Me

Min Rohmatillah, biasa dipanggil Iin, Lahir di Bojonegoro 14 Juni tahun 1993. TK ABA, MI ALFALAH, SMP N 1 SUMBERREJO, SMA N 1 BOJONEGORO, Dokter hewan yang menyukai design grafis. Punya Motto Good No God = 0, dan punya mimpi jadi dokter hewan ditengah hutan pulau Borneo (doain bisa ya..). u can follow my instagram @min_rahmatillah to watch my galery

Copyright © Min Rahmatillah -Black Rock Shooter- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan